Sabtu, 18 Desember 2010

PROGRAM TAHUNAN IPA SMK

PROGRAM TAHUNAN

Mata Pelajaran : ILMU PENGETAHUAN ALAM

Kelas/Semester : X / Ganjil ( 1 )

Program Studi Keahlian : Semua Program Studi Keahlian

Tahun Ajaran : 2010 – 2011

No

Standar Kompetensi

Kompetensi Dasar

Materi Pembelajaran

Jumlah Jam

1

Memahami gejala-gejala alam melalui pengamatan

1.1 mengidentifikasi objek secara terencana dan sistematis untuk memperoleh informasi gejala alam biotik

· metode ilmiah

· perumusan masalah

· perumusan hipotesi

· perancangan penelitian

· pelaksanaan penelitian

· pelaporan penelitian

12

1.2 mengidentifikasi objek secara terencana dan sistematis untuk memperoleh informasi gejala alam abiotik

· Rotasi bumi dan peristiwa siang dan malam

· Gempa bumi sebagai bentuk gejala alam

· Tsunami sebagai bentuk gejala alam

· Antisipasi bencana alam

8

2

Memahami polusi dan dampaknya pada manusia dan lingkungan

2.1 Mengidentifikasi jenis limbah

· Limbah dan jenisnya

2

2.2 Mengidentifikasi jenis polusi pada lingkungan kerja

· Polusi di lingkungan kerja

2

No

Standar Kompetensi

Kompetensi Dasar

Materi Pembelajaran

Jumlah Jam

2.3 Mendeskripsikan dampak polusi terhadap kesehatan manusia dan lingkungan

· Dampak polusi terhadap kesehatan manusia dan lingkungan

2

2.4 Mendeskripsikan cara-cara menangani limbah

· Cara-cara penanganan limbah

4

3

Memahami komponen ekosistem serta peranan manusia dalam menjaga keseimbangan lingkungan dan AMDAL

3.1 Mengidentifikasi komponen ekosistem

· Komponen-komponen ekosistem

· Interaksi komponen-komponen ekosistem

· Jaring-jaring makanan dan Rantai-rantai makanan

· Bentuk interaksi antar komponen biotik

· Peran komponen biotic dan abiotik dalam kehidupan

20

3.2 Menjelaskan konsep kesimbangan lingkungan

· Saling ketergantungan

· Dampak over esploitasi Ekosistem

8

3.3 Mendeskripsikan AMDAL

· AMDAL

· Kebijakan lingkungan di Indonesia

· Dampak kegiatan pembangunan dan pengelolaannya

6

1 komentar: